Chart atau grafik pada ArcView merupakan
fasilitas yang digunakan untuk menyajikan data tabular dari atribut
data-data spasial. Sebuah grafik dapat menampilkan semua record pada
tabel atau sebagian record yang terpilih. Grafik akan mengikuti secara
otomatis jika record yang terpilih berubah. ArcView dapat membuat
bermacam-macam grafik yang menggambarkan data sesuai dengan aplikasi
yang dikehendaki.
Langkah-langkah pembuatan chart :
1. Klik theme > add theme > pilih peta yang sudah didigitasi
2. Pilih theme -> Table, maka akan muncul seperti gambar dibawah ini :
3. Pilih Table -> Query (ctrl+Q) atau...
4 Cara Digitasi Peta pada Arcview

Langkah
persiapan sebelum digitasi:
1.
Siapkan terlebih dulu file Extension32, lalu extrak file Extension32
tersebut.
2.
Pindahkan foldernya ke C -> Esri ->
Av_gis32 -> ArcView -> Ext32.
Langkah digitasi:
1.
Buka Arcview, sebelum memilih peta yang akan di digitasi
seting terlebih dahulu ekstensinya, dalam hal ini pilih File >
Extentsions > Images analisys.
2.
Pilih menu Views kemudian pilih Add untuk memilih peta yang
akan di digitasi. Peta yang akan di digitasi harus sudah terigistrasi. Pada Data
Source Type pilih Image Data Source. Lalu OK
3.
Peta...
0 Menentukan Koordinat Geografi
Koordinat Geografi
Sistem koordinat geografi digunakan untuk menunjukkan suatu titik
di Bumi berdasarkan garis khayal, yaitu garis khayal lintang (latitude)dan
garis khayal bujur (longitude).
gambar 1. rupa garis khayal pembagian garis lintang (latitude)
dan garis bujur (longitude)
1. Garis lintang (North Latitude, South Latitude)
sumber wikipedia
gambar Peta Bumi yang menunjukkan
garis lintang yang pada proyeksi ini lurus horizontal, namun sebenarnya
melingkar dengan radius yang berbeda-beda.
Dalam geografi,
garis lintang adalah garis khayal yang digunakan untuk...
0 Garis lintang dan Garis bujur
Untuk menentukan suatu
tempat secara tepat di permukaan bumi biasanya digunakan garis geografi
yang diakui secara internasional. Garis geografi tersebut ada dua yaitu :
Garis lintang dan Garis Bujur.
Garis Lintang
Garis lintang itu adalah garis maya yang melingkari bumi ditarik dari
arah barat hingga ke timur atau sebaliknya , sejajar dengan equator
(garis khatulistiwa). Garis lintang terus melingkari bumi, dari equator
hingga ke bagian kutub utara dan kutub selatan bumi. Menurut
penamaannya, kelompok garis yang berada di sebelah selatan equator
disebut Lintang Selatan (S). Sedangkan kelompok garis yang berada di
sebelah utara equator...
Langganan:
Postingan (Atom)