4 Cara Digitasi Peta pada Arcview

Langkah persiapan sebelum digitasi:
1. Siapkan terlebih dulu file Extension32, lalu  extrak file Extension32 tersebut.

2. Pindahkan foldernya ke C ->  Esri -> Av_gis32 -> ArcView -> Ext32. 


Langkah digitasi:

1.   Buka Arcview, sebelum memilih peta yang akan di digitasi seting terlebih dahulu ekstensinya, dalam hal ini pilih File > Extentsions > Images analisys.



2.   Pilih menu Views kemudian pilih Add untuk memilih peta yang akan di digitasi. Peta yang akan di digitasi harus sudah terigistrasi. Pada Data Source Type pilih Image Data Source. Lalu OK




3.   Peta yang akan didigitasi akan mucul apabila kita menceklist pada kolom di side bar jendela View. Untuk mendigitasi peta pada Arcview ada beberapa pilihan yaitu point, line dan polygon. Point yang digunakan untuk mendigitasi kota, desa, kecamatan, dll, yang biasanya berbentuk titik pada peta. Line digunakan biasanya untuk mendigitasi jalan, jalur kereta api, dll. Terakhir adalah Polygon untuk mendigitasi suatu area yang memiliki luas tertentu seperti hutan, ladang, dll. Langkah digitasi pertama pilih View lalu New Theme. Pilih tipe digitasi sesuai keperluan lalu OK.


4.   Pilih type point ataupun type lainya sesuai kebutuhan, sebelum dilakukan pendigitan maka akan muncul jendela baru yang memerintahkan kita untuk menyimpan Theme tersebut. Lakukan zoom pada saat pendigitan, hal ini dimaksudkan supaya proses pendigitan lebih mudah. Pada saat mendigit kita akan beralih ke bagian selanjutnya yang tidak akan terlihat karena berada dalam proses zooming, maka pilih Pan dengan cara mengklik kanan pada maouse sehingga peta yang akan didigit menggeser. 
 

5.   Seteleh selesai deteksi garis atau line dan perbaiki  line menggunakan ET "Edit Tool"

9.   Klik ET pada bagian toolbar yang berwarna kuning > lalu pilih Edit Themes > pilih Yes

10. Kemudian akan muncul kotak dialog ET Polyline > Cleane > full > Intersect, setelah selesai kemudian klik Analize, lalu akan muncul titik-titik merah seperti gambar dibawah ini :


11.   Perbaiki Line yang terlihat titik merah menggunakan Polyline Edit Tool, sebelumnya Close bar Clean 


12.   Akan muncul ET Polyline > Start Editing > Show Edit Tool



13.    Edit menggunakan "Polyline Edit Tool" 

14.    Build Polygons, Keluar dari Cleans dan lakukan Sop Editing > Yes 

15.    Pada toolbar ET Polyline > lakukan 2 kali save > Ok

16.    Maka akan muncul bar "Polyline To Polygon" > Pilih No



Selesai....
 


4 komentar:

  1. keren gan tulisannya. mudah juga di ikutin. menurut saya lebih simple di bandingkan menggunakan mapinfo. menurut saya sih gitu.

    kunjungi juga website saya https://nsr.mahasiswa.atmaluhur.ac.id/ & website kampus saya http://www.atmaluhur.ac.id/

    BalasHapus
  2. keren gan tulisannya. mudah juga di ikutin. menurut saya lebih simple di bandingkan menggunakan mapinfo. menurut saya sih gitu.

    kunjungi juga website www.atmaluhur.ac.id maupun alamat web blog saya http://mafaza.mahasiswa.atmaluhur.ac.id/.

    BalasHapus
  3. Terimakasih ya gan atas informasi tentang Cara Digitasi Peta pada Arcview,mungkin saya bakal coba ini gan.
    oh iya gan jika berkenan boleh kunjungi website kampus saya ya http://www.atmaluhur.ac.id/
    dan juga website saya https://waypart.mahasiswa.atmaluhur.ac.id/

    BalasHapus
  4. Terimakasih ya kak atas informasinya, semoga bermanfaat ilmunya. Salam kenal dari saya Prasetyo 1722510010
    oh iya kak jika berkenan boleh kunjungi website kampus saya ya http://www.atmaluhur.ac.id/

    BalasHapus

 

Teknologi Geografi Copyright © 2011 - |- Template created by O Pregador - |- Powered by Blogger Templates